Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Komisariat Universitas Pakuan adalah organisasi mahasiswa tingkat kampus yang berasaskan Pancasila dan berlandaskan Islam Ahlussunnah Wal Jamaah. Fokus kegiatan PMII tertuju pada nilai-nilai Keislaman, kemahasiswaan, keindonesiaan, kemasyarakatan dan ada di Kampus Universitas Pakuan Bogor sejak tahun 2002.
Secara Umum PMII sudah ada sejak tahun 1960 dan memiliki level kepengurusan terstruktur mulai dari tingkat fakultas yang disebut Pengurus Rayon sampai dengan tingkat Nasional yang disebut Pengurus Besar PMII (PB PMII). Demikian informasi singkat mengenai kami, apabila membutuhkan infomasi lebih silahkan menghubungi kami atau datang ke sekretariat kami.
Sekretariat : Ciheuleut, Jl. Talas Ujung RT.01 RW.09 Kel. Barangsiang, Kec. Bogor Timur, Kota Bogor. Kode pos 16143.